Dr. Mursidah Nurfadilah, S.E,. M.M

Diupdate pada 18/11/2025, 16:14 WITA, oleh Aldi

 

Dr. Mursidah Nurfadilah, S.E,. M.M memiliki kepakaran di bidang manajemen keuangan, pasar modal, corporate governance, dan pemberdayaan ekonomi lokal. Beliau aktif meneliti pengaruh kinerja keuangan terhadap harga saham, struktur modal, profitabilitas perusahaan, serta pemberdayaan UMKM dan wirausaha.

 Biodata 

NIDN0015077401
Jabatan AkademikLektor
KepakaranManajemen Keuangan
Bidang PengajaranDasar-Dasar Manajemen Keuangan, Manajemen Keuangan, Seminar Manajemen Keuangan

 

 Riwayat Pendidikan 

NoPerguruan TinggiGelar AkademikTahun LulusJenjang
1Universitas Lambung MangkuratS.E1999S1
2Universitas Lambung MangkuratM.M2009S2
3Universitas MulawarmanDr.2023S3